September 23

Langkah Hukum Jika Dituduh Membawa Narkotika

PERTANYAAN:

Minggu, 22 September 2013, 00:57

Tante saya bekerja di jakarta dan setelah selesai kontrak kerja beliau memutuskan untuk kembali ke jogja, karena sebagian besar barang2 masih berada di jkt maka tante memutuskan untuk menyewa jasa ekspedisi plus sopirnya. Ditengah perjalanan waktu itu berada di kota banyumas pukul 12 malam ada pemeriksaan rutin truk, dan ketika diperiksa ternyata si sopir kedapatan membawa ganja dan dimasukkan dalam barang2 tante saya, karena waktu itu tante sudah sampai duluan di jogja akhirnya dihubungi oleh pihak kepolisian banyumas untuk segera datang, nah sesampainya di kantor polisi banyumas tante saya diinterogasi polisi sampai pagi hari belum juga bisa keluar.Read More

Category: Pidana | LEAVE A COMMENT