January 10

Metode Pembagian Harta Warisan Senilai 100 juta

PERTANYAAN:

A : Ayah, sudah meninggal
B : Istri, sudah meninggal setelah A
C1(L) : Anak laki, sudah meninggal setelah A dan sebelum B
Punya 1 Istri dan 3 anak laki laki
C2(P) : Anak perempuan, punya 2 anak laki laki
C3(P) : Anak perempuan, sudah meninggal sebelum A dan B
Punya Suami (sudah meninggal) dan 3 anak perempuan
C4(P) : Anak perempuan, sudah meninggal sebelum A dan B
Tidak punya suami (janda) punya anak perempuan 2 dan laki 1
C5(P) : Anak perempuan punya suami dan anak laki 1 dan perempuan 1
C6(P) : Anak perempuan punya suami dan anak laki 2 dan perempuan 1
C7(P) : Anak perempuan punya suami tidak punya anak
C8(L) : Anak laki sudah meninggal setelah A dan B
Duda punya anak laki 1
C9(L) : Anak laki sudah meninggal setelah A dan B
Punya istri dan anak laki 1 dan perempuan 1
C(10) : Anak laki, punya satu istri anak laki 5

Keterangan tambahan:

  1. 100 juta adalah nilai harta berupa rumah (sertifikat atas nama A tahun 2000, harta milik A).
Read More